Jumat, 13 April 2012

Daftar Situs-Situs yang dicurigai SCAM

Dicoba untuk membuat daftar situs-situs di Internet yang perlu diwaspadai dalam melakukan transaksi Online di Internet, terutama bagi yang pertama kali melakukannya, dari hasil pengecekan yang dilakukan (test telepon, browsing di Internet, sampai suruh saudara check lokasinya) ternyata sangat-sangat mencurigakan :

1. Tiara Shop
- Barang yang dijual : Handphone, Camera dan Notebook,
- Modus : SCAM (duit telah ditransfer, namun barang tidak dikirimkan),
- Alamat :
- Alamat Situs : www.tiara-shop,webs,com (hosting gratisan, penipunya gak bermodal)
-  Facebook : http://www.facebook.com/istanatiarashop
- No HP Kontak yang dipergunakan : 085656381257, 08991320666 (no baru)
- No HP yang digunakan untuk kirim SMS : 085349997900

2. http://showmaxx.weebly.com/
- Barang yang dijual : Tiket Konser Super Junior

- Modus : situs palsu penyelenggara konser dan scam
- Alamat : http://showmaxx.weebly.com/
- Alamat Situs : http://showmaxx.weebly.com/ (hosting gratisan, penipunya gak bermodal)
-  Facebook :
- No HP Kontak yang dipergunakan : 02140409366, 085310888856
- No HP yang digunakan untuk kirim SMS : 085249678210


Kepada rekan-rekan diharapkan tidak melakukan transasksi dengan situs diatas.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tambah Komentar